Saturday, October 2, 2010

belajar bisnis internet

Kepada: Pengguna Internet Di Indonesia,

Pertama-tama, Saya akan mengajukan sebuah pertanyaan kepada Anda:
Apa Yang Anda Cari Dari Internet?
Umumnya orang menggunakan Internet hanya untuk browsing saja, seperti mencari sebuah informasi atau menggunakan internet untuk berkomunikasi (chatting) dengan teman-teman. Tetapi bila Anda lihat dan pelajari lebih lanjut, Internet bisa memberikan Anda lebih dari itu, bukan hanya sekedar informasi dan untuk berkomunikasi (chatting) saja...
Tetapi Anda Juga Bisa Mendapatkan Peluang Untuk Menjalankan Bisnis Melalui Internet dan Menciptakan Penghasilan Melalui Internet!
Dengan kata lain, Anda bisa menjalankan bisnis di Internet dan memberikan Anda penghasilan Tambahan maupun penghasilan Fulltime!
Hampir setiap orang berkeinginan memiliki bisnis sendiri, baik orang muda yang belum bekerja, yang sudah bekerja, atau yang sudah memasuki masa pensiun. Memiliki bisnis sendiri memang sangat menyenangkan dikarenakan bisa bebas melakukan segala sesuatu yang disuka, tidak terbatasi oleh waktu kerja, dan bisa mengembangkan bisnis yang sesuai dengan hobi kita. Dan dengan membuka bisnis, bisa menghasilkan uang yang lebih banyak dibandingkan dengan bekerja. Sebagai buktinya, mayoritas orang kaya, menjadi kaya melalui jalur bisnis.
Tapi kendalanya, banyak orang yang ingin memiliki bisnis terbentur oleh karena tidak memiliki modal untuk berbisnis dan kuatir akan resiko kehilangan modalnya bila bisnisnya tidak sukses alias merugi.
Selain itu setiap bisnis memerlukan modal yang cukup besar untuk memulainya dan kita harus berhenti berkerja (bila Anda sebelumnya adalah karyawan) untuk berkonsentrasi membangun bisnis.
Tetapi Saat ini Ada Solusinya, yaitu Internet
Dengan kehadiran internet, Anda bisa membangun bisnis melalui internet yang memberikan banyak kemudahan, Anda tidak perlu memiliki modal besar, Anda tidak perlu berhenti dari pekerjaan dan Anda bisa memulainya dari waktu senggang, bisa di malam hari, pada hari libur, sabtu atau hari minggu bahkan Anda bisa kerja dari rumah.
Internet juga tidak mengenal usia, jenis kelamin, penampilan, batas wilayah, dan banyak hal lainnya. Usia muda dan dewasa bisa berbisnis lewat internet, penampilan menarik atau tidak juga bisa berbisnis lewat internet, jenis kelamin pria atau wanita juga bisa berbisnis lewat internet.
Semua Orang Memiliki Potensi Yang Sama Di Internet Dan Bisa Sukses!
Yang terpenting adalah Anda harus memiliki pengetahuan dan informasi bagaimana menciptakan penghasilan melalui internet. Saya menggunakan kata "Menciptakan" karena penghasilan dari internet tidak bisa datang dengan sendirinya, Anda sendiri yang harus membuat salurannya, bukan orang lain atau saya. Dan salah satu cara menghasilkan uang melalui internet bisa dilakukan dengan Blog.
Blog sangat mudah menggunakannya, seperti Anda menggunakan layanan email saja. Pilihannya Anda bisa menggunakan blog yang gratis atau menggunakan blog pada domain dan hosting sendiri. Anda dapat memilihnya. Dengan modal yang minimal, Anda akan menghasilkan uang pertama Anda melalui internet dan akan membuka pikiran Anda akan peluang bisnis internet.
Sangat disayangkan bila saat ini Anda hanya menggunakan internet untuk browsing mencari informasi saja, tanpa menggunakannya agar bisa memberikan Anda penghasilan tambahan! Dan untuk mendapatkan penghasilan dari Internet, Anda memerlukan sebuah media untuk menjalankan Bisnis Anda, Dan dalam hal ini, Anda akan menggunakan Blog.
Apa itu Blog? Blog adalah sebuah website yang memiliki fungsi jurnalis dan mudah digunakan untuk menampilkan artikel-artikel baru, dan setiap artikel baru tersebut akan ditampilkan sesuai dengan urutan waktu. Blog memiliki sistem jurnal online atau diary online dalam menampilkan artikel-artikel didalamnya. Blog sama juga dengan website, dengan keunggulan: blog lebih mudah digunakan dibandingkan dengan website konvensional.
Ya, Menggunakan Blog Jauh Lebih Mudah dibandingkan dengan Website Konvensional
Keunggulan menggunakan Blog sebagai bisnis di internet antara lain dikarenakan Blog sangat mudah digunakan oleh setiap orang, mempunyai sistem yang mudah untuk menampilkan artikel baru seperti layaknya menuliskan email, dan halaman-halaman dalam Blog juga lebih mudah untuk di index oleh mesin pencari seperti Google dibandingkan website biasa sehingga lebih mudah dan efektif melakukan promosi bisnis, produk atau jasa Anda (bila ada) melalui blog dibandingkan dengan website. Dan satu lagi, Anda akan mendapatkan traffic yang gratis dari mesin pencari seperti Google.
Apa yang bisa dilakukan oleh sebuah Blog? Seperti Bisnis pada umumnya, untuk mendapatkan penghasilan harus selalu ada barang atau jasa yang dijual. Untuk itu Anda harus menjual barang untuk mendapatkan penghasilan, tetapi tidak begitu dengan Blog!
Anda tidak perlu menjual dengan Blog, walaupun boleh Anda lakukan jika Anda mau. Yang perlu Anda lakukan dengan Blog adalah Anda memasang program penghasil uang, dan biarkan program tersebut bekerja untuk Anda.
Menghasilkan Uang Melalui Blog Sangat Cocok Bagi Orang-Orang Yang Tidak Menyukai Penjualan Langsung (Push Selling), Dengan Blog Anda Tidak Perlu Melakukan Penjualan Langsung
Anda hanya menyediakan space untuk penempatan iklan dan memasang program-program penghasil uang, dan Anda juga bisa mereferensikan produk kepada pembaca blog Anda bila Anda mau.
Apakah Sulit membuat Blog Bisnis Internet ???
Membuat Blog Sangat Mudah!

Membuat Blog sangat mudah dan tidak memerlukan keahlian khusus, sama mudahnya seperti Anda membuat email. Anda akan mempelajari bagaimana menghasilkan uang dengan menjadikan Blog sebagai Bisnis Internet yang menghasilkan uang. Baik Anda seorang pemula di internet atau bahkan mahir membuat website bisa memulai membangun Bisnis Internet melalui Blog. Bila Anda sudah memiliki bisnis offline, Anda juga bisa menggunakan Blog untuk mengembangkan Bisnis Anda melalui media Internet.
Jadi Apa Yang Bisa Anda Lakukan Dengan BLog?
belajar internetAnda bisa menggunakan Blog untuk menghasilkan uang dari internet
bisnis di internetAnda bisa mengekspresikan diri dan menyalurkan hobi Anda melalui tulisan di Blog Anda, Anda akan memiliki website pribadi
bisnis internetAnda bisa membangun branding untuk diri Anda sebagai profesional, agar lebih dikenal atau membentuk Citra Diri yang Anda inginkan maupun mempromosikan jasa profesional Anda dengan market yang lebih luas dan lebih baik
bisnis lewat internetBagi para pemasar, Anda dapat menggunakan blog untuk mengkomunikasikan produk Anda kepada calon konsumen Anda dengan lebih mudah, karena blog menyediakan komunikasi tiga arah dan lebih mudah membangun kepercayaan
bisnis internetAnda bisa membuat website perusahaan atau website untuk memperkenalkan usaha Offline Anda melalui internet dengan menggunakan blog
blog bisnis internetLebih mudah mendapatkan posisi lebih tinggi pada search engine dengan menggunakan blog dibandingkan dengan website biasa, sehingga posisi Blog Anda bisa ditampilkan pada halaman 1, 2, atau 3
belajar bisnisLebih mudah mendatangkan traffic dari search engine, dimana traffic dari search engine adalah traffic yang berkualitas dan juga gratis!
Contoh Tampilan Website dengan Blog
internet marketing indonesia
internet marketing
bisnis internet
bisnis dari internet
blog bisnis
bisnis internet indonesia
bisnis dari rumah
belajar internet
bisnis internet
internet marketing
belajar internet
bisnis di internet
Dan masih banyak lagi..., Anda bisa menggunakan template gratis yang banyak disediakan di internet, maupun menggunakan template premium.
Anda bisa dengan mudah mengganti-ganti tampilan website Anda dengan Blog dan Blog Anda tampil secara professional untuk keperluan Bisnis Anda. Dan nantinya Anda akan menjalankan bisnis internet melalui blog dan menciptakan penghasilan melalui blog.
Maka Saya Perkenalkan kepada Anda
Home Course Study Kursus Blog Bisnis Internet

Belajar Melalui Ebook Blog Bisnis Internet 
ebook Blog Bisnis Internet
Ebook Blog Bisnis Internet akan memberikan Anda sebuah Panduan Lengkap, Langkah-demi-langkah menghasilkan uang melalui blog.
Panduan tersebut dibuat dalam bentuk ebook (file PDF) dengan 130+ lembar halaman lebih, yang bisa didownload dan Anda pelajari langsung di depan komputer Anda, atau bila Anda mau, Anda bisa menge-print-nya dan membacanya berulang-ulang, sebelum Anda mempraktekkannya.
Ditulis Dalam Bahasa Indonesia, Sehingga lebih Mudah Dipahami!


Dan Belajar Melalui Home Cource Action Plan 14 Hari Video Series Blog Bisnis Internet
video blog bisnis internet
Anda akan belajar melalui Video yang berisi panduan yang perlu Anda lakukan dalam membuat Blog Bisnis Internet dan menjalankan bisnis Anda melalui blog. Dalam setiap Video akan diberikan ringkasan, apa yang perlu Anda lakukan, materi tambahan dan waktu penyelesaiannya.
kursus blog bisnis internet
Saya membagi belajar melalui ebook dan video action plan berdasarkan hari menjadi 14 hari dengan target waktu belajar dan pengerjaan blog bisnis internet kira-kira 1-2 jam perhari agar Anda tidak overload dan tidak menggangu aktifitas pekerjaan Anda sehari-hari lainnya. Anda bisa mengatur waktu belajar setiap harinya sambil diam-diam membangun bisnis di internet. Dan bagi Anda yang cepat dan memiliki waktu luang, bisa meringkas waktu belajar tersebut menjadi lebih cepat.
Dengan Home Course Study kursus blog bisnis internet ini maka Anda tidak perlu terikat dengan waktu dalam belajar dimana hal ini tidak bisa Anda dapatkan pada waktu mengikuti kursus biasa, karena penyelenggara kursus yang menentukan waktunya dan Anda perlu hadir pada hari dan waktu yang ditetapkan, sedangkan dengan kursus ini, Anda bisa memasukkan waktu belajar dalam jadwal Anda setiap hari di waktu senggang Anda bisa malam hari, hari sabtu, hari minggu, dll, tanpa mengganggu pekerjaan dan aktifitas Anda.
Dan belajar dengan cara menonton video di komputer Anda. Anda tidak perlu pergi kemana-mana (macet dijalan, transportasi, dll), belajar sambil praktek langsung di komputer Anda saat ini , dimana video bisa Anda tonton dan diulangi berkali-kali dengan menekan tombol pause, play and replay contohnya Anda menonton video, lalu klik tombol pause, dan Anda kerjakan blog Anda lalu klik tombol play lagi, klik pause, klik play, dan seterusnya mempraktekkan sesuai video sampai selesai!
Materi Home Course Video Series Dalam Bahasa Indonesia Antara Lain:
blog bisnis

Video Memulai Blog, penjelasan dasar mengenai blog, penggunaan blog, apa yang bisa dibuat dengan blog, menentukan tujuan, menentukan topik, bagaimana menciptakan penghasilan melalui blog dan contoh bagaimana cara menentukan tujuan dan topik blog.
Menentukan tujuan dan topik adalah dasar menjalankan bisnis internet melalui blog
memulai bisnis internet

Video Memilih Software Blog , Anda bisa memilih beberapa software blog yang bisa digunakan, Anda akan diberikan urutan pemilihannya dan keuntungan maupun kekurangannya
Memilih software blog yang akan digunakan
domain internet

Video Memilih Domain , penjelasan mengenai domain, tips memilih nama domain, urutan pemilihan nama domain, panduan menggunakan tools untuk memilih domain berdasarkan keyword, daftar urutan pemilihan nama domain
Pemilihan nama domain penting untuk branding bisnis Anda (bila Anda sudah memiliki bisnis saat ini) maupun SEO Blog
hosting internet

Video Memilih Hosting , penjelasan hosting, server web hosting, melihat spesifikasi hosting yang penting untuk website / blog
Penjelasan hal-hal seputar hosting yang perlu diperhatikan untuk website / blog Anda
paket hosting internet

Video Penjelasan Penggunaan Paket Hosting , menghubungkan domain dengan hosting, penggunaan paket hosting: account manager, control panel, FTP
Penjelasan paket hosting dan penggunaannya
bisnis internet

Video Menggunakan Control Panel ,membuat email dengan nama domain, mengakses webmail, memforward email, autoresponse email, mengupload mengunakan file manager, mengupload menggunakan software FTP, menambahkan domain dan subdomain, melakukan redirect domain, membuat database mysql, menggunakan fantastico, membackup file
Mahir menggunakan control Panel
bisnis di internet

Video Menginstall Blog , menginstall blog secara cepat dan mengakses ke halaman Admin
Menginstall blog dengan cepat

bisnis lewat internet

Video Mencari Template , bagaimana mencari template, menampilkan daftar website penyedia template gratis dan premium, dan memilih template yang cocok untuk digunakan
Mencari dan menentukan template yang cocok untuk Anda
kursus bisnis internet

Video Mengganti Template , cara mendownload, mengupload dan mengganti template menjadi tampilan website yang professional
Mengganti tampilan website / blog agar tampil professional untuk bisnis Anda
blog bisnis internet

Video Penjelasan Halaman Admin dan Setting , penjelasan penggunaan halaman admin, mencoba menggunakan feature-feature di halaman admin dan melakukan setting blog terutama SEO Blog.
Mahir menggunakan halaman Admin, melakukan setting dan SEO Blog (mengoptimasi website Anda agar lebih mudah di index dan ditampilkan di hasil search engine google)
kursus internet

Video Membuat Kategori Posting dan Kategori Link , menentukan kategori posting dan link dalam blog yang disesuaikan dengan topik blog
Menentukan kategori dan link di blog
belajar internet

Video Membuat Content Blog , membahas cara-cara membuat content antara lain: membuat content sendiri, artikel sharing, video sharing, image sharing, PLR, membayar orang dan member posting
7 cara membuat content blog
bisnis di internet

Video Membuat Halaman Blog , menentukan dan membuat halaman-halaman pada blog, mengisinya dan membuat daftar archieves dan form contact Email di Blog
Menentukan halaman apa saja yang akan digunakan
belajar bisnis

Video Menggunakan Widget , panduan menggunakan widget untuk menyisipkan kode banner atau kode apapun dengan mudah tanpa mengotak-atik kode website
Panduan menggunakan widget
bisnis internet

Video Mengatur Komentar , belajar melakukan moderasi komentar yang ditinggalkan pengunjung blog
Komentar merupakan sarana komunikasi dan membuat blog menjadi hidup
internet marketing

Video Menambahkan Plugin , menambahkan plugin SEO blog yang diperlukan: SEO pack, Sitemap, Ping Optimizer dan plugin lainnya yang diperlukan untuk menambah fungsi blog Anda
Ada sekitar 10 Plugin yang disarankan
penghasilan bisnis internet

Video Program Penghasil Uang , menjelakan program penghasil uang apa saja yang bisa digunakan dan disarankan.
Program penghasil uang untuk mendapatkan penghasilan online dari internet
video bisnis internet

Video Memasang Program Penghasil Uang, cara-cara memasang program penghasil uang di dalam blog dengan berbagai macam posisi baik di header, di atas postingan, dibawah, di dalam post, di sidebar dan lain-lainnya dengan cara mudah
Menentukan posisi dan cara memasang program penghasil uang di blog
video internet

Video Mempromosikan Blog , mempromosikan blog untuk mendatangkan traffic ke blog
Diajarkan cara-cara mempromosikan blog untuk mendatangkan traffic ke blog Anda
Materi Video lainnya: Google Webmaster, Yahoo Site, MSN Webmaster, dmoz, Alexa, Widget Traffic, Widget Komunitas, Gravatar, Rss Feedburner dan email subscription, social bookmarking, social networking, forum online, artikel sharing, blog walking, dan lainnya.
bisnis internetblog bisnisblog bisnis internet




kursus blogbisnis di internetbisnis di internet




bisnis di internetbisnis indonesiablog bisnis




bisnis onlineblog wordpressmembuat blog




blogger indonesiablog indonesiabisnis internet




bisnis di internetkursus internetkursus website





Lebih Dari 40+ Video Dan Akan Terus Ditambah, Materi Video Semua Dalam Bahasa Indonesia!
bisnis internet
bonus bisnis internet
Surpise Bonus yang Anda dapatkan saat ini dapat ditemukan sewaktu Anda mendaftar
bisnis internet
Program Affiliasi BlogBisnisInternet.com
Sebagai member nantinya, Anda bisa menjalankan program affiliasi kami untuk ikut mempromosikan dan mengenal produk kami ke teman atau orang-orang yang Anda kenal, dan kami memberikan komisi affiliasi untuk hasil penjualan yang terjadi. Kami sudah mempersiapkan banner dan materi promosi, Anda tinggal gunakan dan pasangkan di website, blog, mengirimkan email atau lain-lainnya yang bisa memberikan penghasilan instan kepada Anda, sambil Anda belajar materi dari BlogBisnisInternet.com.

0 komentar:

Post a Comment

Related Posts with Thumbnails

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Macys Printable Coupons